FUNGSI DAN PERAN KOHATI [HMIwati] HMI

FUNGSI DAN PERAN KOHATI [HMIwati] HMI

V.              FUNGSI DAN PERAN

Pasal 6 PDK
     KOHATI berfungsi sebagai wadah peningkatan dan pengembangan potensi kader HMI dalam bidang kewanitaan.
     Wadah aktualisasi dan pemacu seluruh potensi perempuan
Pembinaan
     Akhlak
     Intelektual
     Keterampilan
     Kepemimpinan
     Keorganisasian
     Keluarga sejahtera
     Beberapa kualitas lain yang menjadi kebutuhan anggota

hmiwati-madiun

Maksud dan tujuan:
Mempersiapkan kader HMI agar mampu berperan secara optimal sebagai pencetak muslimah sejati yang memperjuangkan nilai-nilai keIslaman dan keIndonesiaan. KOHATI sebagai sebuah wadah merupakan alat pencapaian tujuan HMI oleh karenanya Keberhasilan KOHATI ditentukan oleh:
          Anggota, didukung oleh perangkat dan mekanisme-mekanisme HMI
          Dimanfaatkan dan sangat mempengaruhi kualitas aparat kepengurusan
Peran
Pasal 7 : KOHATI berperan sebagai pencetak muslimah sejati, pelopor dalam pembangunan bangsa. Operasional dari fungsi diwujudkan dalam dua aspek
1.     Aspek Internal:
KOHATI sebagai wadah/ media latihan bagi para HMI-wati untuk membina, mengembangkan dan meningkatkan potensi serta kualitasnya dalam bidang kewanitaan khususnya menyangkut kodrat kemanusiaannya, dan bidang sosial kemasyarakatan umumnya melalui Pendidikan, Penelitan, Pelatihan, Dll.
2.     Aspek Eksternal:
          KOHATI pembawa missi HMI disetiap forum kewanitaan.
          Memperluas keberadaan HMI di semua aspek kehidupan
          KOHATI adalah wadah aktualisasi dan pemacu seluruh potensi-potensi wanita/HMI-wati dalam mengejar kesenjangan
          Mendorong HMI wati untuk berinteraksi secara optimal.